Internet

Cara Setting Router Net1 yang Mudah Tak Perlu Bantuan Teknisi

×

Cara Setting Router Net1 yang Mudah Tak Perlu Bantuan Teknisi

Sebarkan artikel ini
Cara Setting Router Net1

Cara setting router net1 menjadi hal penting dalam kehidupan, terlebih penggunanya. Penggunaan router Wi-Fi sekarang ini tidak bisa dikesampingkan. Mengingat teknologi digital sudah berkembang dengan sangat pesat. Tak hanya itu saja, tetapi banyak hal yang harus dilakukan menggunakan smartphone, laptop, ataupun komputer.

Seperti yang sudah kita ketahui, dalam menyukseskan daring serta WFH, koneksi internet adalah andalannya. Sedangkan Indonesia sendiri tidak semua daerah mempunyai koneksi internet bagus. Sedangkan dampak buruk yang akan terjadi jika sinyal susah didapat adalah tidak akan bisa mengikuti kegiatan belajar mengajar, kantor, ataupun yang lainnya.

Disebabkan tidak mau rugi karena buruknya sinyal, pemasangan Wi-Fi setiap rumah menjadi solusi terbaik. Selain bisa melakukan serta yang meskipun sinyalnya buruk. Tetapi penggunaan Wi-Fi juga memberikan keuntungan tersendiri. Apakah Anda juga merupakan orang yang lebih memilih pasang Wi-Fi atau mengandalkan kuota internet saja?

Cara Setting Router Net1 yang Mudah dan Benar

Pastinya Anda pernah melihat ataupun mendengar tulisan “Free WiFi”? Tulisan ajaib yang bisa menarik perhatian banyak orang. Karena memang pada zaman sekarang ini hampir semua orang juga membutuhkan internet, bukan? Oleh sebab itu, tulisan tersebut dijadikan daya tarik untuk Cafe, tempat makan, ataupun warung yang berada di pinggir jalan.

Seperti yang sudah dijelaskan juga sebelumnya, hal tersebut ternyata juga menjadi kebutuhan wajib yang harus dipasang di setiap rumah. Terlebih bagi Anda yang tinggal di perkotaan. Tetapi pada kenyataannya, ada banyak hal yang harus kita persiapkan sebelum memasang Wi-Di di rumah.

Persiapan tersebut bukan hanya perihal biaya saja. Melainkan juga pemahaman atau hal-hal apa saja yang harus dilakukan ketika di rumah kita terdapat Wi-Fi. Misalnya adalah bagaimana cara merawatnya, bagaimana mensetting router net1-nya, serta cara menambah kecepatannya.

Ketika Anda membeli router wi-Fi, pasti Anda akan menemukan buku panduan yang terdapat dalam kemasannya. Banyak orang yang beranggapan bahwa memasang serta mensetting router wi-fi sendiri baik di rumah ataupun kantor itu merupakan hal yang sulit. Padahal sebenarnya kita bisa melakukannya sendiri tanpa bantuan dari teknisi.

Bagi Anda yang masih menganggap bahwa memasang router Wi-Fi net1 adalah hal yang sulit. Berikut ini banyakcara.id akan membagikan cara setting router net1 serta memasangnya yang bisa Anda coba.

Tentukan Lokasinya

Tentukan terlebih dahulu lokasi pemasangannya. Perlu Anda ketahui bahwa tempat terbaik untuk menempatkan router di rumah supaya jangkauan sinyalnya itu mencapai ke seluruh area, adalah pada area yang terbuka. Usahakan area tersebut adalah bagian tengah rumah.

Kendati demikian, kondisi rumah itu pastinya berbeda-beda. Tergantung juga dari area serta lokasi rumah Anda. Sebab, nantinya Anda juga harus menghubungkan router ke perangkat yang sudah disediakan oleh ISP Anda. Biasanya lokasi pemasangannya itu akan ditempatkan di dekat dinding. Jangan lupa untuk menghindari pemasangan atau peletakan di tempat yang tertutup karena dapat menghalangi jangkauan sinyal.

Hubungkan Router

Sebelum mensetting router net1, tentunya Anda harus menghubungkan router itu sendiri terlebih dahulu. Hal ini juga harus Anda lakukan setelah menentukan lokasi pemasangan yang tepat. Anda bisa menghubungkan router tersebut dengan komputer ataupun laptop. Caranya adalah menggunakan kabel LAN.

Setelah itu, Anda juga perlu menyiapkan dua kabel. Pertama untuk router dengan laptop kemudian yang kedua untuk menghubungkan ke internet. Kabel yang dari router ke perangkat Nantinya juga akan dihubungkan ke salah satu port LAN. Berbeda dengan kabel modem yang nantinya akan dihubungkan dengan port WAN yang terdapat pada router yang lokasinya terpisah.

Nyalakan Routernya dan Konfigurasi

Selanjutnya cara setting router net1 yang harus Anda lakukan adalah menyalakan router dan modem. Untuk langkah yang satu ini Anda harus melihat panduan buku supaya bisa melihat alamat lokalnya. Baru setelah itu, bukalah alamat yang terdapat pada browser laptop yang sebelumnya sudah terhubung. Apabila sudah, nantinya akan muncul halaman yang meminta Anda untuk memasukkan username serta password default-nya.

Username juga password Wi-Fi default tersebut tersedia pada box. Apabila sudah berhasil, Anda akan diminta untuk mensetting router Wi-Fi supaya bisa terkoneksi dengan modem milik ISP. Dalam hal ini juga, pengaturan router Wi-Fi pada setiap ISP itu juga berbeda-beda. Dengan begitu Anda juga bisa menanyakan langsung ke pihak ISP Apabila Anda menemukan masalah ketika melakukan pemasangan.

Perlu Anda ingat juga, sebenarnya untuk melakukan setting ini Anda tidak perlu mengotak-atik dari awal. Sebab biasanya settingan tersebut akan terbatas secara otomatis. Oh iya, apabila Anda tidak bisa membaca settingan secara otomatis, maka Anda harus mengisi settingan dari awal.

Nah cara mensetting router net1 yang harus Anda lakukan adalah, mengisi Wan access type, hostname, MTU size, attain DNS automatically, set DNS manually, DNS server 1 dan 2.

Baca juga: Cara Paketin Nelpon Simpati Murah dan Mudah

Konfigurasi SSID

Langkah berikutnya adalah mengkonfigurasikan SSID. Proses ini bertujuan supaya Anda bisa menggunakannya meskipun tanpa ada kabel ke perangkat. Anda juga harus memilih “enable SSID broadcast” kemudian tentukan nama SSID-nya supaya mempermudah untuk melihat hotspot tersebut.

Ada baiknya Pilihlah mode 802.11 b/g/n atau model lain yang sudah tersedia di router Wi-Fi tersebut. Pilih Tentukan Bandwidth. Sebaiknya Pilihlah WPA2 AES yang terdapat pada security option. Tekan peri shared key lalu isikan password-nya supaya bisa mengakses internet. Tekan menu “Apply”.

Uji Koneksinya

Apabila semua cara setting router net1 tersebut sudah Anda lakukan dengan tahapan yang baik dan benar, maka Langkah terakhir yang harus Anda lakukan adalah menguji koneksinya. Apakah langkah-langkah tersebut sudah bisa Anda gunakan untuk mengakses internet.